Dampak Locus of Control pada Moralitas Individu dan Pengendalian Internal terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi

Luluk Khoiriyah, Nur Fadjrih Asyik

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh moralitas individu dan pengendalian internal terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi dengan locus of control sebagai variabel pemoderasi. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif. Sampel penelitian ini adalah para manajer akuntansi yang bekerja pada perusahaan manufaktur di kawasan industri PT Surabaya Industrial Estate (SIER) Surabaya yang berjumlah 56 orang dengan metode purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari survei dengan kuesioner dalam bentuk print out. Teknik analisis data menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) dengan metoda alternatif Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa moralitas individu tidak berpengaruh terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi. Pengendalian internal berpengaruh negatif terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi. Selain itu, locus of control internal tidak memoderasi pengaruh moralitas individu terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi jika locus of control eksternal memoderasi pengaruh pengendalian internal terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi.

Keywords


moralitas individu; pengendalian internal; kecurangan akuntansi; locus of control

Full Text:

PDF

References


Abbot, L. J. & S. Parker. 2000. The Effectiveness of Blue Ribbon Committee Recommendations in Mitigating Financial Misstatements: An Empirical Study. Workingpaper. University of Memphis.

Abdillah, W, & J. Hartono. 2015. Partial Least Square (PLS). Alternatif Structural Equation Modeling (SEM) dalam Penelitian Bisnis. Andi Offset. Yogyakarta.

Ade, A. 2017. Pengaruh Ketaatan Akuntansi, Moralitas dan Motivasi terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Datar). Artikel. Universitas Negeri Padang.

Ajzen, I. 1991. The Teory of Planned Behaviour. A Planned Behaviour. A Journal of Fundamental Research and Theory in Applied Psycology. 50(2), 179-211.

Badan Pemeriksa Keuangan dan Pengawasan (BPKP). 2008. Etika dalam Fraud Audit. Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pengawasan BPKP.

Bawa, A.A. & G. W. Yasa. 2016. Efek Moderasi LOC pada Hubungan Otoritas Atasan dan Kecurangan Akuntansi. E Jurnal Ekonomi dan Bisnis. Universitas Udayana 5(5), 1057-1086

Bertens, K. 2002. Etika. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta

Bologna, J. T. S. (2006). Fraud Auditing and Forensic Accounting. New Jersey: John Wiley & Sons Ink.

Boshoff, E, & E. S. Zyl. 2011. The Relationship Between Locus of Control and Ethical Behaviour Among Employess in The Financial Sector. Faculty of Economic and Management Sciences. Departement of Industrial Psychology. University of The Free State. Bloemfontein. Koers 76 (2) 2011 : 283-303.

Coram, P., C. Ferguson, & R. Moroney. 2008. Internal Audit, Alternative Internal Audit Tructures and The Level of Misapropriation of Assets Fraud. Accounting and Finance. 48.

Cressey, D. R. (1950). “The Criminal Violationof Financial Trust”. American Sociological Review.

Dewi, G. 2014. Pengaruh Moralitas Individu dan Pengendalian Internal terhadap Kecurangan Akuntansi, Tesis, Program Studi Akuntansi. Universitas Udayana. Denpasar.

Eliza, Y. 2015. Pengaruh Moralitas Individu dan Pengendalian Internal terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada SKPD di Kota Padang). Jurnal Akuntansi. 4(1),86-100.

Fadhli, K., Herawati, & Yunilma. 2014. Pengaruh Keefektifan Pengendalian Internal, Kesesuaian Kompensasi dan Moralitas Aparat terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi. Jurnal. Universitas Bung Hatta.

Forte, A. 2005. Locus of Controland the Moral Reasoning of Managers. Journal of Business Ethics, 58,65-77.

Ghozali, I. 2014. Structural Equation Modelling. Metode Alternatif dengan Partial Least Square (PLS). Undip. Semarang.

Hery. 2016. Auditing dan Asurans. Edisi Pertama. Grasindo. Jakarta.

Indriastuti, D.E., Agusdin, & Animah. 2016. Analisis Pengaruh Asimetri Informasi, Pengendalian Internal, Persepsi Kesesuaian Kompensasi, Moralitas Individu, dan Ketaatan Aturan Akuntansi terhadap Kecenderungan Akuntansi. Jurnal InFestasi. 12(2),115-130.

Kohlberg, L. 1969. Stage and Sequence : The Cognitive-Development Approach Moral Action to Socialization. In D. A. Goslin (Ed). Handbook of socialization theory and research . 347- 480). Chicago : Rand McNally

Kummer, T.F, K. Singh, & P. Best. 2015. The Effectiveness of Fraud Detection Instruments in Not for Profit Organizations. Managerial Auditing Journal. 30 (4/5) : 435-455.

Maroney, J. J. & R.E. McDevitt. 2008. The Effects of Moral Reasoning on Financial Reporting Decisions in a Post Sarbanes-Oxley Environment. Behavioral Research of Accounting. 20(2), 89-110.

Mulia, M. H. K., R. Febrianto, & R. Kartika. 2017. Pengaruh Moralitas Individu dan Pengendalian Internal terhadap Kecurangan : Sebuah Studi Eksperimental. Jurnal Akuntansi dan Investasi. 18(2)198-208.

Mulyadi. 2011. Sistem Akuntansi, Edisi ke 4, Cetakan ke 3. Salemba Empat. Jakarta.

Murphy, P.R. & M.T. Dacin. 2011. Psychological Pathways to Fraud : Understanding and Preventing Fraud in Organizations. Journal of Business Ethics. 101,601-618.

Omar, M. & A. Nawawi. 2016. The Causes, Impact, and Prevention of Employee Fraud. A Case Study of an Automotive Company. Journal of Financial Crime. 23(4),1012-1027. Emerad Insight.

Pramita, Y. D. 2014. OtoritasAtasan, Retaliasi dan Locus of Control sebagai Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Manipulasi Laporan Realisasi Anggaran. Simposium Nasional Akuntansi XVII. Lombok.

Prawira, I.M.D, N.T. Herawati, & N.A.S. Darmawan. 2014. Pengaruh Moralitas Individu, Asimetri Informasi dan Efektifitas Pengendalian Internal terhadap Kecenderungan Kecurangan (Fraud) Akuntansi (Studi Empiris pada Badan Usaha Milik Daerah Kabupaten Buleleng). Jurnal Akuntansi Program S1. Universitas Pendidikan Ganesha. 2(1).

Rafinda. 2013. Kemampuan Prediksi Faktor Situasional dan Faktor Individual pada Perilaku Kecurangan Pelaporan. Simposium Nasional Akuntansi XVI. Manado.

Respati, N.W. 2011. Determinan Perilaku Manajer dalam Melakukan Kecurangan Penyajian Laporan Keuangan. Simposium Nasional Akuntansi XIV. Aceh.

Robbins, S. P. & T.A. Judge. 2007. Organization Behaviour, Edition 15. Prentice Hall International. New Jersey.

Rotter, J. B. 1966. Generalized Expectancies for Internal Versus External Control of Reinforcement. Psychological Monographs: General and Applied , 80(1).

Tenenhaus, M., V. E. Vinzi, Y-M. Chatelin, & C. Lauro. 2005. PLS Path Modeling. Computational Statistics & Data Analysis 48 (2005) 159-205.

Trevino, L. K. 1986. Ethical Decision Making in Organizations : A Person-Situation Interactionist Model. Academy of Management Review, 11, 601-617.

Udayani, A.A.K.F & M.M.R. Sari. 2017. Pengaruh Pengendalian Internal dan Moralitas Individu pada Kecenderungan Kecurangan Akuntansi. E Jurnal Akuntansi. Universitas Udayana. 18(3),1774-1799.

Umar, H. 2009. Desain Penelitian Akuntansi Keprilakuan. Gramedia. Pustaka Utama. Palembang. Warta Ekonomi.co.id. Ketika Skandal Fraud Akuntansi Menerpa British Telecom dan PwC. https://www.wartaekonomi.co.id/. 22 Juni 2017.

Zainal, A. M.F. Rahmadana & K.N.B.M Zain. 2013. Power and Likelihood of Financial Statement Fraud : Evidence From Indonesia. Journal of Advanced Management Science.1(4).




DOI: http://dx.doi.org/10.33021/jaaf.v3i2.805

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Mailing Address

Jl. Ki Hajar Dewantara, Kota Jababeka, Cikarang Baru, Bekasi 17550 - Indonesia

Mail Address

jaaf@president.ac.id

 

ISSN 2580-1791 (Print)

ISSN 2615-8051 (Online)

View My Stats

flag

 

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

JAAF (Journal of Applied Accounting and Finance) is indexed in: