STUDI KOMPARATIF MENGENAI WORD OF MOUTH DAN MINAT BELI PADA PUSAT OLEH-OLEH PEMPEK CANDY DAN PEMPEK VICO PALEMBANG
Abstract
Pertumbuhan industri bisnis khususnya usaha di bidang kuliner sedang mengalami kemajuan yang sangat pesat dari tahun ke tahun. Sehingga hal ini membuat kondisi persaingan bisnis di industri restoran semakin kompetitif, dan mendorong masing – masing restoran untuk terus menciptakan perkembangan secara berkelanjutan. Salah satunya adalah dengan menciptakan suatu komunikasi pemasaran yang efektif dan efisien yaitu dengan menggunakan word of mouth pada restoran pempek Candy dan pempek Vico Palembang. Penelitian ini bertujuan untuk melihat seberapa besar pengaruh word of mouth terhadap minat beli pada restoran pempek Candy dan pempek Vico Palembang, serta dikomparasikan untuk mengetahui restoran mana yang lebih dominan dalam mempengaruhi minat beli. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori tindakan beralasan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif, dengan jenis penelitian eksplanatif komparatif, dan data yang didapatkan adalah melalui kuesioner yang disebarkan kepada 135 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa word of mouth berpengaruh secara simultan terhadap minat beli pengunjung restoran pempek Candy Palembang dan restoran pempek Vico Palembang. Berdasarkan hasil uji regresi secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa pengaruh word of mouth terhadap minat beli lebih dominan pada restoran pempek Candy Palembang yaitu sebesar 44,7% dibandingkan pada restoran pempek Vico Palembang yaitu hanya memiliki pengaruh sebesar 37,9%.
Kata Kunci: Word of Mouth, Minat Beli, Pempek Candy Palembang, Pempek Vico Palembang
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Asseal, H. (2012). Consumer Behaviour and Marketing Action. (4th ed.). New York: Kent Publishing.
Babin., Barry, J., Yong, L. K., Kim, E. J., & Griffin, M. (2005). Modeling Consumer Satisfication And Word Of Mouth: Restaurant Petronage Korea. Journal of Service Marketing, 19(3), 133-139. Diperoleh dari : http://journals.sagepub.com/doi/abs/10.1177/109467059800100102
Dharmmesta, B. S. dan Handoko, T. H. (2008). Manajemen Pemasaran: Analisa Perilaku Konsumen. Yogyakarta: Liberty.
Fadillah, D. (2015). Model Komunikasi “WOM” Sebagai Strategi Pemasaran Efektif. Jurnal Humanika, 15(1), 66-74. Diperoleh dari : https://media.neliti.com/media/publications/18142-ID-model-komunikasi-wom-sebagai-strategi-pemasaran-efektif.pdf
Gambaran data top brand pempek di Palembang. Diperoleh dari http://wisatapalembang.com/
Gambaran jumlah wisatawan di kota Palembang. (2017). Diperoleh dari : https://southsumatratourism.com/
Gambaran kota Palembang. (2017). Diperoleh dari : https://travel.idntimes.com/destination/erny/11-kekayaan-palembang-yang-jadi-kebanggaan-masyarakatnya/full
Gambaran tentang peningkatan bisnis oleh-oleh. (2017). Diperoleh dari: https://bisnisukm.com/prospek-cerah-bisnis-oleh-oleh-di-berbagai-daerah.html
Gambaran tentang pertumbuhan industri makanan. (2016). Diperoleh dari : www.kemenperin.go.id/artikel/16650/Industri-Makanan-dan-Minuman-Tumbuh-9,8-Persen-Triwulan-III-2016
Hair et al. (2010). Multivariate Data Analysis. (7th ed.). Pearson Prentice Hall.
Harnojoyo. (2017, September 09). Pemkot Palembang Dorong Pempek GoInternational. Leisure Republika. Diperoleh dari: http://www.republika.co.id
Jogiyanto, H, M. (2007). Sistem Informasi Keperilakuan. Yogyakarta: CV Andi Offset.
Kotler, P., dan Armstrong, G. (2008). Prinsip-prinsip Pemasaran. Jakarta: Erlangga.
Kotler, P., dan Keller, K. L. (2009). Manajemen Pemasaran Jilid 2. (13th ed.). Terjemahan Bob Sabran, MM. Jakarta: Erlangga.
Mahendrayasa, A. C., Kumadji, S., & Abdillah, Y. (2014). Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Minat Beli Serta Dampaknya Pada Keputusan Pembelian. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 12(1), 1-7. Diperoleh dari : https://media.neliti.com/media/publications/82799-ID-pengaruh-word-of-mouth-terhadap-minat-be.pdf
Malik, M. E., Ghafoor, M. M., Iqbal, H. K., Ali, Q., Hunbal, H., Noman, M., & Ahmad, B. (2013). Impact of Brand Image and Advertisement on Consumer Buying Behavior. World Applied Sciences Journal, 23(1), 117-122. Diperoleh dari : https://pdfs.semanticscholar.org/e45a/180119f4437153ac9251526c0a2f57695d48.pdf
Nurvidiana, R., Hidayat, K., & Abdillah, Y. (2015). Pengaruh Word of Mouth Terhadap Minat Beli Serta Dampaknya Pada Keputusan Pembelian. Jurnal Administrasi Bisnis, 22(2), 1-8. Diperoleh dari : http://administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jab/article/view/891
Nurwitasari, A. (2015). Pengaruh Wisata Gastronomi Makanan Tradisional Sunda Terhadap Keputusan Wisatawan Berkunjung ke Kota Bandung Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung. Jurnal Barista, 2(1), 92-102.
Diperoleh dari : http://stp-bandung.ac.id/ejournal/index.php/v01/article/viewFile/34/30
Pasaribu, D. H., Mahadian, A. B., & Sugandi, M. S. (2016). Pengaruh Penggunaan Media Televisi dan Internet Terhadap Kepuasan yang Diperoleh Setelah Menggunakan Media (Studi Pada Masyarakat Kampung Cyber RT 36 RW 09 Taman Kelurahan Patehan, Kecamatan Kraton, Yogyakarta). E-Proceeding of Management, 3(3) 3699-3706. Diperoleh dari : file:///C:/Users/user/Downloads/16.04.2215_jurnal_eproc.pdf
Sernovitz, A. (2012). Word of Mouth Marketing: How Smart Companies Get People Talking (3rd ed.). Diperoleh dari : http://www.wordofmouthbook.com/download/first-chapter.pdf
Setiadi, N. (2008). Perilaku Konsumen. Jakarta: Kencana.
Shimp. (2012). Advertising Promotion and Other Aspects of Integrated Marketing Communications. USA. South Western Educational Publishing.
Siregar, S. (2013), Metode Penelitian Kuantitatif: Dilengkapi dengan Perbandingan Perhitungan Manual dan SPSS. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Sugiyama, K., dan Andree, T. (2011). The Dentsu Way: Secrets of Cross Switch Marketing Form World Most Innovative Advertising Agency. New York: Mc Graw Hill.
Sugiyono. (2010). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Suryani, T. (2008). Perilaku konsumen. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Susanti, E. (2009). Word of Mouth Communication. Bandung: Alfabeta.
WOMMA. (2007). An introduction to WOM Marketing. Jurnal WOM, 101(1), 1-6.
Yoestini., & Rahma, E. S. (2007). Analisis pengaruh Kualitas Pelayanan dan Citra Merek trhadap Minat Beli dan Dampaknya Pada Keputusan Pembelian (Studi pada Pengguna Telepon Seluler Merek Sony Ericson Di Kota Semarang). Jurnal Sains Pemasaran Indonesia, 6(3), 270. Diperoleh dari : https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jspi/article/view/14156
DOI: http://dx.doi.org/10.33021/exp.v2i1.547
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Articles in Expose: Jurnal Ilmu Komunikasi have been indexed in major research databases, including:
Supported by:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.